Commons:Perizinan
Shortcut: COM:L
- For negara menurut peraturan perizinan negara, see Commons:Copyright rules by territory.
Halaman ini memberikan orang yang tidak mengerti hukum ikhtisar atau pengertian hukum mengenai hukum hak cipta yang susah untuk dimengerti melalui pelajaran berdasarkan contoh. Ini bertujuan agar para pengguna yang mengunggah mengerti apakah gambar atau media lain dapat diterima di Wikimedia Commons atau tidak. Bila Anda ingin menggunakan ulang isi konten, anda dapat mencari informasi mengenai cara menggunakan konten Commons dalam karya anda sendiri, lihat Commons:Menggunakan konten di luar Wikimedia. Wikimedia Commons hanya menerima konten bebas, adalah gambar atau media lainnya yang tidak menjadi subyek restriksi hak cipta yang akan menghalangi penggunaan ulang oleh siapapun, kapanpun, dan untuk tujuan apapun. Penggunaan ulang mungkin saja tidak terhalangi masalah hak cipta, lihat Commons:Restriksi lisensi bebas, dan lisensi bisa saja meminta ukuran atau syarat tertentu. Juga ada material tertentu, yang mungkin hak cipta sudah habis masa berlakunya di satu negara namun masih berlanjut di negara lain. Beberapa bagian detail dijelaskan di bawah. Wikimedia Commons mencoba untuk memastikan setiap restriksi dijelaskan di halaman berkas gambar; namun, ini adalah tanggung jawab pengguna ulang untuk memastikan media tersebut sesuai dengan lisensi dan tidak melanggar hukum yang berlaku. Wikimedia Commons hanya menerima media
Wikimedia Commons tidak menerima alasan penggunaan wajar: lihat Commons:penggunaan wajar. Media yang diberi lisensi non komersil juga tidak diperbolehkan. Lisensi yang berlaku di gambar atau berkas lainnya harus mengindikasikan secara jelas di deskripsi berkas menggunakan tag hak cipta. Semua informasi yang dibutuhkan untuk lisensi harus diberikan di deskripsi halaman. Informasi yang diberikan di deskripsi halaman harus memenuhi alasan untuk memperbolehkan pengguna lain melakukan verifikasi status lisensi. Akan sangat baik bila alasan diberikan di kolom ringkasan pada saat mengunggah. Bila Anda meminta ijin dari pemilik hak cipta, tolong gunakan templat surel untuk melakukannya. |
Contents
Lisensi yang dapat diterima
Lisensi hak cipta adalah ijin yang formal untuk menunjukan siapa yang dapat menggunakan karya yang memiliki hak cipta dan bagaimana cara mereka dapat menggunakannya. Lisensi hanya dapat diberikan kepada pemilik hak cipta, yang biasanya pembuat sendiri (fotografer, pelukis, dsb)
Semua material yang memiliki hak cipta di Commons (bukan domain publik) harus diberikan lisensi bebas yang secara spesifik menjelaskan tidak dapat ditarik lisensinya dan memperbolehkan pengguna lainnya menggunakannya untuk kegunaan apapun; dengan tinggal menulis "material ini dapat digunakan secara bebas oleh siapapun" atau kata kata yang sama. Dan secara khusus, lisensi harus memenuhi kriteria berikut ini:
- Republikasi dan distribusi harus diperbolehkan
- Publikasi dari pekerjaan turunan harus diperbolehkan
- Penggunaan dengan alasan komersil harus diperbolehkan.
- Lisensi harus bersifat kekal (tidak akan pernah kadalwuarsa) dan tidak dapat ditarik kembali.
- Pengakuan dari semua pencipta/pembuat/pemilik dari karya tersebut mungkin dibutuhkan.
- Publikasi dari kerja turunan menggunakan lisensi yang sama mungkin dibutuhkan.
- Untuk distribusi digital, gunakan format berkas bebas yang bebas dari restriksi manajemen digital (DRM) mungkin dibutuhkan.
Sometimes, authors wish to release a lower quality or lower resolution version of an image or video under a free license, while applying stricter terms to higher quality versions. It is unclear whether such a distinction is legally enforceable, but Commons's policy is to respect the copyright holder's intentions by hosting only the lower quality version.
Restriksi berikut ini harus tidak berlaku ke gambar atau media lainnya:
- Hanya digunakan Wikimedia.
- Nonkomersil atau Edukasi.
- Hanya untuk penggunaan wajar.
- Notifikasi dari pembuat diperlukan, daripada diminta, untuk semua atau beberapa kegunaan.
Contoh berikut ini adalah yang pada umumnya tidak dapat diterima:
- Secreenshot dari perangkat lunak yang tidak memiliki lisensi bebas. Tetapi, screenshot dari perangkat lunak dibawah GPL atau yang sejenis dengan lisensi perangkat lunak bebas dianggap OK. Lihat Commons:Screenshots.
- Screenshot TV/DVD/Videogame. Lihat Commons:Screenshots.
- Scans atau foto yang dibuat ulang dari karya yang memiliki hak cipta, terutama sampul buku, sampul album/CD, dsb. Lihat Commons:Derivative works.
- Simbol, logo, dsb, yang memiliki hak cipta. (Jangan disamakan dengan trademarks.)
- Modeling, topeng, mainan, dan obyek lainnya yang menunjukan kerja yang memiliki hak cipta, seperti kartun atau karakter dari film (bukan hanya aktor tertentu, terlepas dari peran tertentu). Lihat Commons:Derivative works.
Commons juga memperbolehkan karya yang tidak dilindungi oleh hak cipta (seperti karya yang berada di domain publik). Tolong baca bagan mengenai domain publik dibawah.
Untuk penjelasan pembenaran untuk kebijakan lisensi, tolong lihat Commons:Licensing/Justifications.
Multi-lisensi
Anda dapat memberikan sebanyak mungkin lisensi untuk berkas semau anda selama setidaknya salah satu dari lisensi ini memenuhi kriteria untuk lisensi bebas di atas. Contohnya, berkas dibawah non komersil OK bila berkas tersebut disaat bersamaan dilepas di bawah lisensi bebas yang memperbolehkan penggunaan komersil.
Multi lisensi dengan lisensi restriksi mungkin diinginkan untuk kecocokan dengan skema lisensi untuk proyek lainnya; juga, multi lisensi memperbolehkan orang membuat kerja turunan yang dapat digunakan hanya dengan lisensi yang memiliki restriksi, bila mereka menginginkannya, ini memberikan pembuat dari kerja turunan kebebasan lebih berkaitan dengan lisensi yang akan mereka gunakan untuk karya mereka. Lihat Commons:Multi-licensing.
Lisensi yang terkenal
Berikut ini adalah lisensi terkenal yang disukai untuk menjadi material di Commons.
- Creative Commons Attribution/Share-Alike licenses
- GNU Free Documentation License (GFDL)
- GNU General Public License (GPL) / GNU Lesser General Public License (LGPL)
- Free Art License
- Open Data Commons, Untuk database lisensi bebas dimana konten juga bebas atau tersedia atau tidak dapat dipisah dari database [1].
Creative Commons license icons and names | Abbreviations & versions | OK here? |
---|---|---|
![]() |
CC0 | ![]() |
![]() |
CC-BY (1.0 2.0 2.5 3.0 4.0) | ![]() |
![]() |
CC-BY-SA (1.0 2.0 2.5 3.0 4.0) | ![]() |
![]() |
CC-BY-NC (1.0 2.0 2.5 3.0 4.0) | ![]() |
![]() |
CC-BY-NC-ND (2.0 2.5 3.0 4.0) | ![]() |
![]() |
CC-BY-NC-SA (1.0 2.0 2.5 3.0 4.0) | ![]() |
![]() |
CC-BY-ND (1.0 2.0 2.5 3.0 4.0) | ![]() |
![]() |
CC-BY-ND-NC (1.0) | ![]() |
- The icon
"BY" means that the image license requires attribution, as such an image is created "BY" a certain person ("BY" is not an acronym in this case).
SA is for "Share Alike".
Lagi, karya dibawah domain publik juga dapat diterima (lihat dibawah). Lihat Commons:Copyright tags untuk lisensi lainnya.
Tolong diperhatikan: GDFL tidak praktis untuk foto dan teks pendek, terutama media yang di print, dikarenakan lisensi ini membutuhkan karya tersebut dipublish berikut dengan teks penuh tentang lisensi. Sehingga, ada baiknya bila mempublish karya dengan dual lisensi, menambahkan selain GDFL lisensi yang memperbolehkan penggunaan foto atau teks secara mudah; contohnya lisensi Creative Commons. Juga, jangan gunakan lisensi GPL dan LGPL dikarenakan lisensi untuk kerja Anda sendiri dapat dihindari/disingkirkan, dan juga karena lisensi tersebut tidak cocok untuk apapun selain untuk perangkat lunak.
Karya yang tidak tersedia dibawah lisensi seperti Definition of Free Cultural Works secara eksplisit tidak diperbolehkan. Lihat resolusi dewan mengenai lisensi untuk informasi lebih lanjut.
Beberapa status lisensi pada umumnya ditemukan di internet, tetapi dilarang di Commons, termasuk:
- Lisensi Creative Commons hanya untuk Non Komersil (-NC)
- Lisensi Creative Commons tanpa memperbolehkan kerja turunan (-ND)
- Material tanpa lisensi yang hanya diperbolehkan dibawah penggunaan wajar, fair dealing, atau pengecualian legal yang sejenis (lihat dibawah untuk alasan)
Creative Commons Non-Commercial Only (-NC) licenses
Creative Commons No-Derivatives (-ND) licenses
- Unlicensed material can only be usable under fair use, fair dealing, or other similar legal exceptions (see below for the reasons)
Lisensi Non-permitted hanya diperbolehkan berada di Commons bila karya tersebut memiliki multi lisensi dengan memiliki satu lisensi yang diijinkan.
If an image is not OK, consider asking the author to release their work under a free license such as CC-BY (Creative Commons Attribution license), or CC-BY-SA (Creative Commons Attribution Share Alike).
Informasi Lisensi
Semua halaman deskripsi di Commons harus menunjukan dengan jelas mengenai lisensi untuk material yang dipublish, dan juga harus memiliki informasi yang dibutuhkan untuk lisensi tersebut (mengenai pembuat,dsb) dan harus memiliki informasi yang cukup agar orang lain dapat melakukan verifikasi mengenai status lisensi tersebut biarpun tidak dubutuhkan untuk lisensi itu sendiri atau oleh hukum hak cipta.
Terutama, informasi berikut ini harus diberikan di deskripsi halaman, biarpun lisensi tersebut memerlukannya ataupun tidak
- Lisensi yang berlaku untuk materi. Harus diselesaikan dengan tag hak cipta.
- Sumber dari materi. Bila pengunggah adalah pembuat, harus secara eksplisit menunjukannya. (contoh dibuat oleh pengunggah, buatan sendiri, karya sendiri,dsb) Selain ini, tolong tunjukan pranala website atau citasi yang lengkap bila bisa dilakukan. Perhatikan: Hal seperti Ditransfer dari Wikipedia pada umumnya tidak dapat dianggap sumber yang valid kecuali berkas tersebut pada awalnya sudah dipublikasikan. Sumber utama harus diberikan.
- Author/Pembuat dari gambar atau berkas. Untuk media yang dianggap sebagai domain publik dikarenakan hak cipta sudah kadalwuarsa, tanggal meninggalnya si pembuat juga mungkin sangat penting (lihat bagan mengenai materi domain publik di bawah). Templat lisensi generic menunjukan si pengunggah adalah pemilik hak cipta (contoh {{PD-self}}) tidak ada pengganti untuk kebutuhan ini. Pengecualian untuk ini hanyalah apabila si pembuat menginginkan untuk tetap anonim/tanpa nama atau di beberapa kasus dimana si pembuat tidak diketahi tetapi informasi sudah cukup untuk menunjukan karya tersebut menunjukan benar benar materi domain publik (seperti tanggal pembuatan/publikasi)
Yang tidak terlalu penting, tapi selalu disertakan bila dapat dilakukan:
- Deskripsi dari gambar atau berkas. Apakah ini? Bagaimana ini dibuat?
- Tanggal dan tempat pembuatan. Untuk media yang dianggap sebagai domain publik dikarenakan hak cipta sudah kadalwuarsa, tanggal dari pembuatan juga mungkin penting (lihat bagian mengenai domain publik di bawah).
Poin ini menunjukan deskripsi dapat dilakukan dengan baik menggunakan Templat informasi. Untuk penggunaan templat lihat Commons:First steps/Quality and description.
Cakupan lisensi
Dalam beberapa kasus, dokumen (berkas) mungkin memiliki beberapa aspek bahwa berkas tersebut harus memiliki lisensi: Setiap orang yang berkontribusi pada karya tersebut memiliki hak atas hasil karya tersebut, dan semuanya memiliki kontribusi dibawah lisensi bebas--lihat kerja turunan. Tetapi, perbedaan tidaklah jelas dan mungkin berbeda antar negara. berikut adalah contoh untuk klarifikasi:
- Untuk rekaman musik, berikut adalah aspek yang harus diambil, dan setiapnya harus berada di bawah lisensi bebas (atau domain publik):
- Skor musik (hak oleh komposer)
- Lirik dari lagu (hak oleh penulis)
- Pertunjukan (hak oleh para pemain)
- Rekaman (hak oleh teknis personil perusahaan/rekaman)
- Untuk gambar karya seni (juga sampul buku dan sejenisnya), mirip;
- Pencipta karya asli memiliki hak untuk setiap reproduksi dan karya turunan.
- Fotografer memiliki hak untuk gambar, jika tidak reproduksi polos asli.
- Untuk gambar bangunan, perhatikan sang arsitek mungkin memiliki beberapa hak bila beberapa fitur berbeda ditunjukan, tetapi juga lihat Commons:Freedom of panorama.
Hal ini sering bermasalah, jika karya seni bukanlah isi utama dari gambar atau tidak jelas dikenali: dalam hal ini, biasanya hanya pencipta gambar yang dihasilkan (rekaman, dll) memegang hak cipta. Misalnya, saat mengambil foto sekelompok orang di sebuah museum, foto juga menunjukkan beberapa lukisan di dinding. Dalam hal hak cipta dari lukisan-lukisan tidak harus diperhitungkan. Namun perbedaannya tidak begitu jelas. Kebijakan Commons:De minimis memiliki lebih banyak informasi tentang konsep ini.
Perhatikan bahwa lisensi untuk semua aspek harus ditentukan dan disebutkan secara eksplisit. Juga mencatat bahwa reproduksi biasanya tidak dilindungi hak cipta; pencipta gambar tidak memiliki hak cipta untuk gambar digital yang dihasilkan. Satu-satunya hak cipta yang relevan adalah bahwa dari gambar aslinya. Ini juga berlaku untuk Screenshots.
Material di dalam domain publik
Materi dilepaskan dengan lisensi seperti CC-0 dianggap setara sebagai materi domain publik; karya yang tidak memiliki keorisinilan dan pengumuman resmi berada di domain publik; beberapa pemerintahan di dunia, termasuk negara negara federasi AS, California, dan Florida meletakan sebagian besar karya mereka, termasuk diantaranya rekaman publik di domain publik W:WP:PD secara tepat menjelaskan beberapa pengecualian.
Commons accepts material that is in the public domain, that is, documents allowed by the above exception, or that are not eligible to copyright, or for which the copyright has expired. But the "public domain" is complicated; copyright laws vary between countries, and thus a work may be in the public domain in one country, but still be copyrighted in another country. There are international treaties such as the Berne Convention that set some minimum standards, but individual countries are free to go beyond these minimums. A general rule of thumb is that if the creator of a work has been deceased for more than 70 years, their works are in the public domain in the country the creator was a citizen of and in the country where the work was first published. If the work is anonymous or a collaborative work (e.g. an encyclopedia), it is typically in the public domain 70 years after the date of the first publication.
Many countries use such a copyright term of 70 years. A notable exception is the U.S. Due to historical circumstances, the United States has more complex rules:
- Works published before 1923 are in the public domain.
- For works first published before 1964, copyright lasts 28 years after publication (and is therefore currently expired) unless the owner filed for renewal (during the window between 27 and 28 years after publication) in which case rights were extended to 95 years after first publication—the large majority of works published before 1964 have passed into the public domain, but it is imperative to determine that copyright was not renewed (which can be done through an online search at the Copyright Office for works published since 1951)
- For works first published before 1978: until 95 years after the first publication
- For works first published 1978 or later: until 70 years after the author's death. Anonymous works or work made for hire: until the shorter of 95 years since the first publication or 120 years since the creation of the work
For works created before 1978 but only published 1978 or later, there are some special rules. These terms apply in the U.S. also for foreign works.
However, the year and location of publication is essential. In several countries, material published before a certain year is in the public domain. In the U.S. this date is January 1, 1923. In some countries, all government-published material is public domain, while in others governments claim some copyright (see Commons:Copyright rules by territory).
In the US, the copyright situation for sound recordings (including those published before 1923) is a complicated special case. Recordings fixed prior to February 15, 1972 may be copyrighted under common law and/or state laws which do not always have the same formalities and limitations as US federal copyright. More details are available at the {{PD-US-record}} talk page and this Wikilegal report.
In some jurisdictions (like the United States), one can also explicitly donate work one has created oneself to the public domain. In other places (like the European Union) this is technically not possible; instead, one can grant the right to use the picture freely with, for example, the Creative Commons Zero Waiver, which waives all rights granted by copyright, but the waiver might not be legally binding in the full extent of what is normally understood as “public domain” (e.g. regarding authors' moral rights).
Hirtle chart adalah alat untuk membantu menunjukan apabila sebuah karya berada di domain publik atau tidak di Amerika Serikat. Commons:International copyright quick reference guide membantu menunjukan apabila sebuah karya pertama dipublikasikan di luar Amerika Serikat atau tidak ketika diunggah.
Interaksi hukum hak cipta Amerika Serikan dengan hukum yang bukan berasal dari Amerika Serikat
Commons adalah proyek internasional, tetapi servernya terletak di A.S., dan kontennya selalu secara maksimal dapat digunakan ulang. Unggahan karya dari luar A.S. biasanya diperbolehkan bila setidaknya berada di domain publik atau memiliki lisensi bebas yang valid baik di A.S. dan di negara karya tersebut berasal. Negara asal dari karya tersebut biasanya negara dimana karya tersebut pada awalnya dipublish.
Disaat mengunggah materi dari negara di luar A.S., hukum hak cipta dari negara asal dan dari A.S. sama sama berlaku. Bila materi yang sudah di ambil dari website pihak ketiga diunggah ke Commons, hukum hak cipta dari A.S., hukum dari negara tempat pengunggah berasal, dan negara dimana server website tersebut berasal berlaku bersamaan. Sehingga, sema lisensi untuk penggunaan materi harus berlaku dengan yurisdiksi yang relevan; bila mayeri berada di domain publik, materi biasanya harus berada di domain publik di dalam semua yurisdiksi ini (ditambah dari negara tempat karya tersebut berasal) untuk materi ini diperbolehkan di Commons.
Contohnya, bila seseorang di Inggris mengunggah gambar yang diambil dari website di Perancis ke server Commons, Unggahan tersebut harus mengikuti Hukum hak cipta Inggris, Perancis dan Amerika Serikat. Untuk foto menjadi dapat diterima untuk diunggah ke Commons, foto tersebut harus berada di domain publik di Perancis, Inggris dan AS, atau ketigannya harus memiliki lisensi hak cipta yang tepat untuk foto tersebut mencakup Inggris, AS, dan Perancis.
Exception: Faithful reproductions of two-dimensional works of art, such as paintings, which are in the public domain are an exception to this rule. In July 2008, following a statement clarifying WMF policy, Commons voted to the effect that all such photographs are accepted as public domain regardless of country of origin, and tagged with a warning. For details, see Commons:When to use the PD-Art tag.
Uruguay Round Agreements Act
- Main page: Commons:URAA-restored copyrights
The Uruguay Round Agreements Act or URAA is a US law that restored copyrights in the U.S. on foreign works if that work was still copyrighted in the foreign source country on the URAA date. This URAA date was January 1, 1996 for most countries. This means that foreign works became copyrighted in the U.S. even if they had been in the public domain in the U.S. before the URAA date. See also Wikipedia:Non-U.S. copyrights.
Because the constitutionality of this law was challenged in court, Commons initially permitted users to upload images that would have been public domain in the U.S. but for the URAA. However, the constitutionality of the URAA was upheld by the U.S. Supreme Court in Golan v. Holder. After discussion, it was determined that the affected files would not be deleted en masse but reviewed individually. There was further discussion about the best method for review of affected files, resulting in the creation of Commons:WikiProject Public Domain.
Files affected by the URAA should be tagged with {{Not-PD-US-URAA}}.
Files nominated for deletion due to the URAA should be evaluated carefully, as should be their copyright status under US and local laws. A mere allegation that the URAA applies to a file cannot be the sole reason for deletion. If the end result of copyright evaluation is that there is significant doubt about the freedom of a file under US or local law, the file must be deleted in line with the precautionary principle.
Material penggunaan wajar tidak diijinkan di Commons
Wikimedia Commons tidak menerima konten dalam kondisi penggunaan wajar. Lihat Commons:Fair use.
Kerja turunan
Anda menginginkan gambar dari Mickey Mouse, tapi tentunya kamu tidak dapat langsung menscan secara langsung. Kenapa tidak mengambil gambar dari action figure dan langsung mengunggahnya? Tolong jangan dilakukan. Alasan mengapa Anda tidak dapat mengunggah foto tentang figure tersebut dikarenakan dianggap dari karya turunan. Karya seperti ini tidak dapat dipublikasikan tanpa izin dari si pembuat.
The US Copyright Act of 1976, Section 101, says: "A derivative work is a work based upon one or more preexisting works, such as a translation, musical arrangement, dramatization, fictionalization, motion picture version, sound recording, art reproduction, abridgment, condensation, or any other form in which a work may be recast, transformed, or adapted. A work consisting of editorial revisions, annotations, elaborations, or other modifications which, as a whole, represent an original work of authorship, is a “derivative work”." A photograph of a copyrighted item is considered a derivative work in US jurisdiction. US Copyright Act of 1976, Section 106: "(...) The owner of copyright under this title has the exclusive rights to do and to authorize any of the following: (...) (2) to prepare derivative works based upon the copyrighted work;"
Therefore, "unauthorized" derivative works, like photographs of copyrighted action figures, toys, etc., must be deleted. For more information, see Commons:Derivative works.
Exception: So-called useful articles - objects with an intrinsic utilitarian function, even if commercial designs, are not subject to copyright protection in the US. Consequently, images thereof are not w:derivative works under US law. For details and applicability of this exception, see the Supreme Court’s decision in W:Mazer v. Stein, and {{Useful-object-US}}.
Desain simpel
Regarding trademarks (see also Commons:Copyright rules by subject matter#Trademarks): Most commercial items and products are protected by intellectual property laws in one way or another, but copyright is only one such protection. It is important to make the distinction between copyright, trademarks, and patents. Wikimedia Commons generally only enforces copyright restrictions, for these reasons:
- Almost anything can be trademarked, and it wouldn't make sense to forbid everything.
- Trademarks and industrial designs restrictions are pertinent to industrial reproduction, but photographs of such items can otherwise be freely reproduced.
→ For these reasons Commons accepts any trademark whose copyright has expired. Moreover, Commons accepts images of text in a general typeface and of simple geometric shapes, even if it happens to be a recent trademarked logo, on the grounds that such an image is not sufficiently creative to attract copyright protection.[1] Such images should be tagged with {{PD-ineligible}} or one of the list of more specific tags for this kind of works (e.g. {{PD-textlogo}} for simple logos).
Raster renderings (i.e. PNG images) of uncopyrighted simple designs can themselves be regarded as being uncopyrighted. For vector images (i.e. SVG files) of uncopyrighted simple designs, the question as to whether the vector representation has its own copyright is less clear; see the English Wikipedia copyright information about fonts and the {{PD-textlogo}} talk page for more information.
Terkadang sangatlah susah untuk menentukan apakah desain dilindungi hak cipta atau tidak, dan gambar seperti ini sering dinominasikan untuk di hapus, dengan hasil yang bervariasi. lihat Commons:Threshold of originality dan/atau “Threshold of originality” (di Wikipedia) untuk petunjuk lebih lanjut.
Font
Hasil dari raster rendering atau font (or typeface) bukanlah subjek dari hak cipta di A.S., dan dikarenakan ini adalah domain publik. Ini bisa saja memiliki hak cipta di negara lain (lihat hak kekayaan intelektual di Wikipedia). Anda juga harus menggunakan {{PD-font}}.
Peraturan Hak Cipta
Beberapa panduan tentang peraturan hak cipta yang berlaku dapat ditemukan di
- Commons:Copyright rules by territory
- Commons:Copyright rules by subject matter (formerly "Commons:Image casebook")
See also
See also
- Copyright tags
- Copyright FAQ for English Wikipedia
- Help:Public domain
- Open Content - A Practical Guide to Using Creative Commons Licences (also available as PDF, ISBN 978-3-940785-57-2)
- Stock.xchng Policy
- Commons:WikiProject Permission requests
- Commons:Choosing a license
Catatan
- ↑ See Ets-Hokin v. Skyy Spirits Inc where it was decided that the SKYY vodka bottle and logo were not copyrightable
Pranala luar
Daftar dari hukum:
- UNESCO collection of copyright laws.
- WIPO Lex.
- CERLALC: Copyright laws of Latin America, the Caribbean states, and Spain and Portugal.
- CIPR: Copyright laws of the CIS nations and the three Baltic states.
- ECAP: Hukum hak cipta negara negara ASEAN.
- EuroMed Audiovisual II EU programme; has recent copyright laws of some mediterranean states (from Morocco to Turkey).
Perjanjian mengenai hak cipta:
- Berne Convention.
- WIPO Copyright treaty.
- EU Council Directive 93/98/EEC on the harmonization of copyright terms in the EU.
Lainnya:
- Circular 38a: International Copyright Relations of the United States, from the U.S. Copyright Office. (A bit dated, some countries are missing.)
- Circular 38b: Highlights of Copyright Amendments Contained in the URAA, from the U.S. Copyright Office.
- 17 USC 104A: Copyright restorations in the U.S. due to the URAA
- Copyright in the USA
|